Lompat ke isi utama
Berita
Perpanjangan Pelaksanaan Rekrutmen Panwaslu Kecamatan di 9 Kab/Kota se-Kaltim, Berikut Pesan Wamustofa Hamzah
humas
Samarinda, Bawaslu Kaltim - Bertempat di Kantor Bawaslu Provinsi Kalimantan Timur, Anggota Bawaslu Kaltim Wamustofa Hamzah didampingi Kepala Bagian Administrasi, Agus Suci Anjalmo memimpin Rapat Konsolidasi dan Teknis Rekrutmen Panwaslu Kecamatan se-Kalimantan Timur tahun 2022.
Sesuai Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2022, Bawaslu Kota Bontang Perkuat Langkah Koordinatif
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – Anggota Bawaslu Kota Bontang Nasrullah dan Agus Susanto menghadiri undangan Rapat Koordinasi Penanganan Pelanggaran dan Pengumpulan Data dan Informasi Tahapan Verifikasi Administrasi Perbaikan Pemilu Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Bawaslu Pro
Hadiri RDP Komisi II, Bawaslu Beri Masukan Empat Rancangan PKPU
humas
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu memberikan masukan terhadap empat rancangan Peraturan KPU (PKPU).
Perpanjangan Pendaftaran Calon Anggota Panwaslu Kecamatan Pada Pemilu Serentak Tahun 2024
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang - Sebagaimana dalam pedoman pelaksanaan pembentukan Panwaslu Kecamatan Pemilu Serentak  Tahun 2024, guna melaksanakan amanah dari Bawaslu RI, maka Bawaslu kota Bontang akan melakukan masa perpanjangan penerimaan berkas pendaftaran panwaslu kecam
Bagja Minta Mahasiswa Ambil Peran dalam Penyelenggaraan dan Pengawasan Pemilu 2024
humas
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja berharap mahasiswa dapat mengambil peranan dalam penyelenggaraan dan pengawasan Pemilu Serentak 2024.