Lompat ke isi utama
Berita
Rakor Debat Paslon, Agus Harap KPU Gencarkan Sosialisasi
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – Anggota Bawaslu Bontang Agus Susanto hadiri Rapat Koordinasi terkait Materi dan Jadwal Debat Pasangan Calon dalam Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bontang Tahun 2020 di ruang rapat kantor KPU Bontang, Rabu (21/10).  
Evaluasi Kinerja, Agus: Lakukan Tupoksi Divisi Sebagaimana Peraturan
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – Selain mengawasi, jajaran pengawas pemilihan juga memiliki tugas dan wewenang dalam mencegah dan menindak jika terjadi pelanggaran.
DPT Pilkada Ditetapkan, Ketua Bawaslu Bontang Tegaskan Jajarannya Akan Terus Lakukan Pencermatan
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – KPU Bontang resmi menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT).
Peningkatan Partisipasi di Tengah Pandemi, Agus: Tetap Jaga Kesehatan Dimulai dari Diri Sendiri
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – Elektoral di tengah pandemi membawa dampak, termasuk pada penyelenggaraan Pilkada serentak lanjutan tahun 2020.
Pendaftaran PTPS Injak Hari Terakhir, Ketua Bawaslu Bontang Jelaskan Kebutuhan Pengawas
humas
BONTANG, Bawaslu Kota Bontang – Rekrutmen Pengawas TPS menginjak hari terakhir untuk pendaftaran.